Danmachi Sword Oratoria Episode 2
Kembalinya ekspedisi familia Loki setelah mengalami pertempuran hebat di dungeon dan aksi Aiz menyelamatkan Bell Cranel. Episode kali ini membahas dan berfokus kepada Lefiya dan hubungannya dengan Aiz Wallenstein.
Tidak lupa fan service, episode ini ketika Loki muncul dan langsung memegang Oppai milik Lefiya. Kemesuman Loki tidak berakhir kepada satu scene saja, ketika scene mandi para tokoh perempuan dari famili Loki yang seksi – seksi.
Diceritakan disini jika Aiz yang berkepribadian tenang ini dibilang sedang dalam posisi yang sangat terbeban sehingga Lefiya ingin memberikannya sebuah hadiah. Lefiya ingin sekali bertarung bersama dengan Aiz.
Nah, scene berikutnya dijelaskan pada episode asli danmachi ketika Syr dan Bell sedang bercengkrama, mulailah si serigala mulut besar Bete, mengacau mood para satu bar. Riveria memotong perbincangan itu karena Aiz sendiri sepertinya kesal.
Aiz ingin berbicara dengan jujur dengan Bell. Namun Bete semakin menghina Bell dan Aiz sangat sedih karena tidak bisa mengejarnya. Lefiya memiliki sebuah ide untuk menghibur Aiz, yang akan dijelaskan di scene berikutnya setelah perbincangan Riveria dan Aiz.
Ternyata Tiona merencanakan untuk berbelanja pakaian dalam agar stress Aiz hilang. Episode kali ini Aiz diberikan beberapa kesempatan dan screen time yang sangat banyak. Sehingga para fans danmachi yang bosan dengan Loli ber-Oppai seperti Hestia, kali ini Aiz dapat menjadi opsi selanjutnya!
Aiz sangat tersentuh dengan aksi Lefiya yang ingin menghiburnya. Aiz meminta maaf karena selama ini ia merepotkan dirinya. Aiz selalu membebani dirinya dengan rasa bersalah, namun akhirnya Aiz menyadari ‘kesalahan’nya karena tidak memperhatikan bawahannya.
Episode kedua ini ditutup oleh Loki yang dipermainkan oppainya oleh Loki. Berkemungkinan episode berikutnya, sama seperti episode asli Danmachi dimana para God dan Goddess mengadakan pertemuan besar.
0 comments